RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Satuan Pendidikan : SMP Maju
Jaya
Mata Pelajaran : Bahasa
Inggris.
Kelas/semester : VIII /
1
Materi Pokok : Teks deskriptif tulis, pendek, sederhana, tentang
orang.
Alokasi Waktu : 2 x 45
menit.
A. Kompetensi Inti
KI 1:
Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI 2:
Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli,
(toleransi, gotong royong), santun percaya diri, dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkunga social dan alam dalam jangkauan pergaulan dan
keadaannya.
KI 3:
Memahami pengetahuan (factual, konseptual, procedural) berdasarkan ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena
kejadian tampak mata.
KI 4:
Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah
dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B. Kompetensi
Dasar dan indikator pencapaian kompetensi.
No
|
Kompetensi
Dasar
|
Indikator
Pencapaian Kompetensi
|
1
|
1.1 Menghargai dan menghayati
ajaran agama yang dianutnya.
|
1.1.1 Menulis learning log yang mengunkapkan rasa syukur atas kesempatan dapat
belajar bahasa inggris.
|
2
|
2.2 Menghargai dan menghayati
perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, (toleransi, gotong royong),
santun percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkunga
social dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keadaannya.
|
2.1.1
Menunjukkan
perilaku santun dan peduli dalam melaksanakan komunikasi interpersonal dengan
guru dan teman.
2.1.2
Menunjukkan Menunjukkan
perilaku jujur, disiplin, percaya diri, dan bertanggung jawab dalam
melaksanakan komunikasi transaksional dengan guru dan teman.
2.1.3 Menunjukkan perilaku
tanggung jawab, peduli, kerjasama, dan cinta damai, dalam melaksanakan
komunikasi fungsional.
|
3
|
3.10 Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan
untuk melaksanakan fungsi social teks deskriptif dengan menyatakan tentang
deskripsi orang, pendek dan sederhana sesuai dengan konteks penggunaannya
|
3.10.1 Melengkapi kalimat rumpang teks deskriptif
dengan menyatakan tentang deskripsi orang, pendek dan sederhana sesuai dengan
konteks penggunaannya.
3.10.2 Menyusun kalimat acak menjadi kalimat
deskriptif tentang orang yang padu.
|
4
|
4.12 Menyusun teks deskriptif tulis, pendek dan
sederhana, tentang orang dengan memperhatikan fungsi social, struktur teks,
dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.
|
4.12.1 Membuat kalimat deskriptif sederhana berdasarkan
gambar dengan memperhatikan fungsi
social, struktur teks, unsure kebahasaan yang benar sesuai konteks.
4.12.2 Membuat teks descriptive pendek dan sederhana, tentag orang dengan memperhatikan fungsi social, struktur
teks dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.
|
C. Tujuan
Pembelajaran
Pertemuan Pertama.
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik
dapat:
1. Melengkapi
kalimat rumpang teks deskriptif dengan menyatakan tentang deskripsi orang,
pendek dan sederhana sesuai dengan konteks penggunaannya.
2. Menyusun
kalimat acak menjadi kalimat deskriptif tentang orang yang padu.
3.
Membuat kalimat deskriptif sederhana berdasarkan gambar dengan memperhatikan fungsi social, struktur teks, unsur kebahasaan yang
benar sesuai konteks.
4.
Membuat teks
descriptive pendek dan sederhana, tentag
orang dengan memperhatikan fungsi social, struktur teks dan unsur kebahasaan
yang benar dan sesuai konteks.
D. Materi Pembelajaran
Fungsi social: Mendeskripsikan
orang untuk mengenalkan.
Struktur teks:
1.
Penyebutan nama orang dan nama-nama bagiannya yang dipilih untuk
dideskripsikan.
2.
Penyebutan sifat orang dan bagiannya.
3.
Penyebutan tindakan dari atau terkait dengan orang.
4.
Panjang teks kurang lebih 6 (enam kalimat)
Unsur Kebahasaan:
1.
Pernyataan tentang deskripsi
·
He’s short and wears glasses.
·
She has blonde hair.
2.
Kata sifat, tanpa atau dengan penambahan kata quite, very,
atau kombinasi seperti dark brown, nice little cat,
dan semacamnya.
3.
Ejaan dan tulisan tangan yang jelas dan rapi.
E. Metode Pembelajaran:
Scientific approach
F. Media, Alat, dan Sumber
Pembelajaran
1.
Media: Gambar
2.
Alat: Proyektor
3.
Sumber Pembelajaran.
Pertemuan Pertama.
Pendahuluan 10’
|
||
Tahap
|
Kegiatan
|
|
Guru
|
Siswa
|
|
Salam, Tegur, Sapa
|
·
Memberi salam atau greeting
·
Memeriksa kehadiran siswa
·
Menyiapkan peserta didik secara psikis untuk mengikuti proses
pembelajaran.
|
|
Kegiatan Inti 60’
|
Mengamati
|
·
Memberikan contoh gambar beberapa orang
·
Memberikan contoh teks deskriptif tentang orang
|
·
Siswa mengamati berbagai contoh gambar dan teks deskriptif
|
Mempertanyakan
|
·
Guru membimbing siswa agar mempertanyakan tentang pernyataan
mendeskripsikan orang yang ada di dalam teks.
|
·
Siswa mempertanyakan tentang pernyataan mendeskripsikan orang yang ada di
dalam teks.
|
Mengeksplorasi
|
·
Siswa membaca contoh teks deskriptif singkat dan sederhana.
|
·
Siswa mendeskripsikan orang/teman mereka sendiri.
|
Mengasosiasi
|
·
Guru memberikan feedback tentang memberikan pernyataan untuk
mendeskripsikan orang
|
·
Secara berpasangan siswa menganalisis fungsi social, struktur teks dan
unsur bahasa serta format penulisan yang digunakan untuk mendeskripsikan
orang dengan tujuan mengenalkan
·
Siswa menyimpulkan hasil analisisnya terkait fungsi social, struktur teks
dan unsure kebahasaan dari teks deskriptif tentang orang dengan tujuan untuk
mengenalkan.
|
Mengkomunikasikan
|
|
·
Secara berkelompok siswa membuat teks deskriptif tulis tentang orang
untuk mengenalkan, di dalam maupun diluar kelas serta lingkungan sekitar
sesuai dengan konteksnya.
|
Penutup 10’
|
||
Penutup
|
·
Guru memberikan refleksi tentang kegiatan pembelajaran dan
manfaat-manfaatnya
·
Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran
·
Guru memberikan tugas mandiri
·
Guru mengucapkan salam perpisahan
|
|
STUDENTS ACTIVITIES
Activity 1
Write a simple description about one of your classmates.
Activity 2
Work in pairs.
Iklima Maharani is my classmate. I call her Hara. She is my best friend. Hara is fair-skinned.
She is a slim girl of average height. She is 16 years old on 19
November 2012. She has long hair, but she always wears headscarf
and makes the other people can’t see her hair. She has medium nose.
Her face is oval. She wears glasses because she has
far-sighted eyes. She looks more pretty with her
glasses.
Hara is an attractive and
cheerful girl. She has an easy going personality and friendly.
Hara isn’t stingy girl. She is generous. When she
has food, she usually shares it to her friends. But, she is quick-tempered
person when worry about something and didn’t care with the other people. But,
actually she is a kind girl.
Her hobbies are studying and
shopping with her mother. She likes treating person who is sick.
She wants to be a nurse.
Likes
|
Generous
|
Far sighted eyes
|
Long hair
|
Wants
|
Stingy
|
Wears
|
Slim girl
|
Hobbies
|
Easy going
|
Oval
|
Fair-skinned
|
Kind
|
Attractive
|
Medium nose
|
Call
|
Quick-tempered
|
looks
|
headscarf
|
My classmate
|
Activity 3
Work in pairs.
1. Curly – Anna –
has – hair
2. Glasses – wear
- Ameena – veil – and
3. Has – Nida –
pointed – nose
4. Swimming –
hobby – her – is
5. Straight – her
– hair – black – very – smooth – is
6. Girl – cheerful
– also – is – she
7. Likes – smile –
to – she
8. Looks – my
mother – when – smile – beautiful
Activity 4
Work in group.
Make a descriptive person about your favorite actresses, actors, or
singer.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar